Jasa Cuci Karpet
Bisnis

Bersihkan Tumpahan Kopi dari Karpet dengan Mudah

Apakah anda pecinta kopi dan kerap meminumnya di berbagai kesempatan? Jika iya, terkadang kopi yang dibuat bisa tumpah keluar dari cangkir. Apabila bermasalah dengan hal tersebut bawa saja ke jasa cuci karpet. Sebuah jasa pencucian akan memahami langakh apa saja yang harus diambil untuk noda tersebut.

Satu hal yang pasti anda tidak boleh panik, membawa ke jasa pencucian karpet bisa dipilih. Bisa pula mencoba mencucinya sendiri:

  • Segera ambil serbet bersih dan tekan di atas permukaan karpet yang terkena noda kopi, tekan agar cairan kopi terserap ke kain serbet tersebut.
  • Semprotkan cairan cuka di sekitar tumpahan kopi, bilas dengan lap yang agak basah.
  • Gunakan campuran 1 sdt cairan pencuci piring yang dilarutkan dengan 1 liter air, gunakan lap untuk mengusapkan cairan tersebut pada noda kopi.
  • Bilas dengan lap basah, keringkan dengan lap kering yang bersih diamkan semalaman.

Kini noda kopi sudah hilang dan karpet yang dimiliki bisa anda gunakan seperti biasanya, membersihkannya sangat mudah. Namun jika anda masih kesulitan dan merasa tahapan membersihkan noda kopi terlalu panjang dan ribet. Maka, untuk langkah yang lebih praktis yakni anda bisa menggunakan jasa cuci karpet yang kini banyak dijumpai. Usahakan untuk memilih penyedia jasa yang sudah mumpuni agar tidak kecewa dengan hasilnya.