robutsa coffee
Kesehatan

Karakteristik Umum Robusta Coffee

Anda penimat kopi??? Kopi apa yang sering anda konsumsi?? Saat ini banyak sekali jenis kopi yang dapat anda gunakan sebagai olahan minuman yang enak. Dengan cita rasa yang luar biasa, membuat kopi menjadi minuman dengan harga yang cukup mahal. Apalagi dengan harga kopi dunia saat ini membuktikan jika kopi sangat berkelas. Kopi sendiri memiliki jenisnya seperti arabica, robusta, luwak dan jenis lainnya. Robusta coffee adalah salah satau jenis kopi yang banyak di konsumis untuk anda yang ingin mendapatkan cita rasa yang  berbeda. Berbeda dnegan tanaman kopi lainnya, kopi ini memiliki karakteristik bentuk dan cita rasa yang unik untuk mendapatkan kenikmatan dalam meminum secangkir kopi.

Green coffee robusta memiliki karakteristik seperti pohon dengan bentuk yang tegak lurus dari cabang primer yang tumbuh dengan mendatar. Selain itu, dengan bentuk daun yang seperti telur, runcing ataupun tumpul apa lagi kopi jenis ini sangat tahan terhadap penyakit karat daun yang sering di alami banyak jenis tanaman kopi. Dengan usia 2 tahun saja, tanaman ini sudah mulai berbunga dan memiliki banyak cabang ranting, selain itu, kopi ini melakukan penyerbukan secara silang pada saat musim kemarau yang berbeda dengan jenis kopi lainnya. Untuk anda yang akan menjadikan robusta sebagai tanaman anda, sebaiknya pilih tanah yang subur dan kaya akan organik dan kapanpun bisa anda tanam karena robusta sangat tahan terhadap kekeringan.

Apa lagi untuk usia sekitar 10 bulan, Kopi Robusta  sudah mulai berbuah dan bisa di panen untuk mendapatkan olahan kopi yang nikmat. Saat ini kopi ini menjadi kopi yang sangat di gemari karena kenikmatan yang tidak di temukan pada kopi lain. Namun sayangnya, dengan semakin naiknya harga arabika membuat harga robusta mengalami penurunan harga yang sangat terlihatnamun, hal ini tidak mengurangi para penikmat robusat dan cita rasany. Namun, dengan adnaya perkembangan tanaman kopi saat ini semua jenis kopi dapat anda nikmati dan kelola dengan baik agar mendapatkan manfaat pada kopi yang di konsumsi.