giwang berlian asli
Bisnis

4 Jenis Giwang berlian asli Yang Cocok Untuk Wanita Berbadan Kecil

Giwang berlian asli – Sudah menjadi rahasia umum bahwa seorang wanita ingin tampil cantik dan menawan untuk segala macam kegiatan. Dan salah satu hal yang kerap digunakan wanita  untuk menunjang penampilan mereka adalah dengan aksesoris seperti giwang cincin modern.

Namun yang menjadi persoalan adalah apakah aksesoris dan perhiasan tersebut cocok dengan tubuh kecil yang Anda miliki?  Untuk itu, kali ini The Palace akan membahas secara terperinci mengenai jenis-jenis aksesoris giwang berlian asli  yang sesuai dengan Anda para perempuan yang bertubuh mungil. Kira-kira seperti apa? Simak selengkapnya berikut ini. 

1. Giwang berlian dengan model stud 

Bagi Anda yang memiliki tubuh kecil, maka pilihan giwang berlian pertama yang bisa Anda pilih adalah giwang berlian dengan model stud. Menariknya, giwang berlian dengan model stud ini menjadi salah satu giwang favorit bagi hampir semua wanita. Namun, jika digunakan untuk wanita bertubuh kecil, maka akan menciptakan kesan proporsional dan elegan. Apalagi dengan dipadukan dengan gaun yang cantik. 

2. Giwang Berbentuk Drop

Untuk menciptakan kesan tubuh yang proporsional, maka wanita bertubuh kecil bisa menggunakan giwang berbentuk drop ini. Akan tetapi, disarankan untuk menggunakan giwang berlian asli berbentuk drop dengan ukuran yang tidak terlalu besar serta berbentuk horizontal. Dan yang terpenting, giwang dengan bentuk drop ini juga cocok untuk digunakan untuk kegiatan kantoran. 

3. Giwang dengan model dangle 

Tak jauh berbeda dengan giwang berbentuk drop, giwang dengan model dangle ini pun juga sangat cocok untuk wanita yang memiliki tubuh kecil, mengapa demikian? Jika seorang wanita bertubuh kecil menggunakan giwang dengan model dangle ini, maka akan membuat tubuhnya menjadi terlihat lebih tinggi. Yang terpenting pastikan bahwa bandul ataupun manik-manik pada giwang tersebut tidak terlalu besar. 

4. Giwang dengan model Chandelier 

Giwang Chandelier termasuk salah satu giwang berlian asli yang paling populer dan banyak disukai oleh para wanita di seluruh dunia. Sayangnya, bagi wanita yang bertubuh kecil, tidak dianjurkan untuk menggunakan giwang chandelier dengan ukuran yang besar, apalagi sampai menyentuh bahu hingga busana yang Anda kenakan. Jadi, lebih baik pergunakan giwang chandelier dengan ukuran yang sedang. 

Itulah tadi informasi singkat mengenai pemilihan jenis giwang berlian asli yang sesuai untuk wanita yang memiliki tubuh kecil. Bagaimana dengan Anda? apakah Anda salah satu wanita yang memiliki tubuh kecil? Dapatkan informasi lebih lengkap mengenai perhiasan dan aksesoris berlian hanya di www.thepalacejeweler.com