Wisata Garut kali ini mempunyai sejarah yaitu pada zaman dahulu ada seorang wanita yang berhubungan gelap bukan dengan muhrimnya sampai perempuan itu hamil dan melahirkan tetapi bayi dari hasil hubungan gelap itu di buang di salah satu curug yaitu Curug Orok, orok yang artinya bayi maka dari sanalah curug itu dinamai Curug Orok, namun dahulu curug itu sebelum berubah nama yaitu curug Curug Sanghyang Pragu Gebur curug yang mempunyai ketinggian sekitar 45 meter yang berada pada ketinggian 250 dari permukaan laut.
Curug rok ini terletak di Desa Cikandang, Kecamatan Cikajang, Kabupaten Garut. Dimana pada curug orok ini terdapat 2 curug yaitu curug besar dan curug yang kecil untuk curug yang besar berasal dari tebing yang terdapat pada aliran sungai di atasnya kemudian air jatuh pada penampungan air atau kolam yang cukup besar kolam ini sering di gunakan para wisata untuk berendam tetapi pada curug yang kecil yaitu air yang keluar dari dinding tebing dengan jumlah yang cukup besar
Curug ini terdiri dari dua buah curug yaitu curug besar yang mana aliran airnya jatuh langsung dari atas, banyak air keluar dari rembesan dinding tebingnya. Garut ini anda tidak usah mengeluarkan uang banyak unuk menikmati keindahan yang terdapat di Curug Orok ini cukup mengeluarkan uang sebesar Rp 15.000 dan anda sudah bisa langsung berendam di kolam Curug Orok ini.
Semuanya sangat menarik dan udara dingin yang sangat menusuk pun tidak menjadi hambatan tertentu karena sebuahWisata Garut ini benar sekali indahnya. Waspada terhadap jalanan menuju Curug Orok karena jika sedang hujan atau pun sesudah hujan jalan mejadi licin apalgi ada sebagian anak tangga yang belum di renovasi menggunakan semen sebaiknya berhati – hatilah jika nada mau memasuki area Curug Orok tersebut, tunggu apalagi ajak teman kamu untuk berlibur ke kawasan Curug Orok yang sangat asri dan indah selamat mencoba.