Semua anak-anak yang masih berusia balita membutuhkan asupan nutrisi yang lengkap untuk menunjang segala macam proses pertumbuhan yang akan dilaluinya. A merupakan salah satu jenis makanan utama yang diperlukan oleh anak balita khususnya ketika mereka berusia 0 sampai 6 bulan.-titik anak-anak sudah memasuki usia balita semua orang tua bisa menambahkan beberapa jenis makanan tambahan untuk memenuhi kebutuhan nutrisi yang diperlukan yah.
Salah satu menu makanan tambahan yang sangat cocok untuk diberikan adalah susu pertumbuhan anak. Didalam susu pertumbuhan anak terdapat berbagai macam nutrisi lengkap yang bisa menunjang proses pertumbuhan dan perkembangan salah satunya adalah laktosa. Fungsi laktosa pada susu memiliki peranan yang sangat penting salah satunya adalah sebagai sumber karbohidrat.
Anak balita khususnya anak-anak yang berusia di bawah 2 tahun biasanya belum bisa mengkonsumsi berbagai macam jenis makanan yang tidak sesuai dengan usianya. Akan tetapi meskipun demikian kebutuhan karbohidrat dan sebagai sumber energi sangat diperlukan oleh tubuh mereka dan semua itu bisa didapatkan di dalam susu pertumbuhan anak fungsi laktosa pada susu selain sebagai sumber energi karena mengandung kandungan karbohidrat yaitu penyerapan kalsium dan mineral yang masuk ke dalam tubuh.
Kalsium dan mineral sangat penting di dalam masa pertumbuhan anak contohnya kalsium berperan untuk mendukung pembentukan jaringan tulang dan gigi pada anak-anak. Dengan penyerapan kalsium dan mineral yang lebih optimal maka pertumbuhan buah hati kita akan lebih cepat dan lebih baik.
Fungsi laktosa pada susu pertumbuhan anak berikutnya adalah mendukung pertumbuhan bakteri baik di dalam organ pencernaan. Kandungan laktosa pada susu yang tidak langsung dicerna di dalam organ pencernaan bisa dimanfaatkan oleh bakteri baik untuk terus berkembang di dalamnya.
Dengan adanya bakteri baik di dalam organ pencernaan anak-anak buah hati kita akan terhindar dari berbagai macam permasalahan gangguan kesehatan yang berkaitan dengan pencernaan. Keuntungan lainnya dari laktosa pada susu anak adalah membantu mengembangkan kecerdasan otak. Di dalam raksasa terdapat galacto poin yang berperan untuk mengembangkan jaringan sistem saraf pusat sehingga buah hati kita akan tumbuh menjadi anak yang lebih cerdas.