Darah merupakan cairan yang ada dalam tubuh manusia yang berfungsi untuk mengalirkan oksigen, nutrisi dan hasil metabolisme. Selain itu, darah juga berfungsi dalam sistem pertahanan atau imun tubuh dalam melawan penyakit. Dalam darah terdapat gula atau glukosa yang fungsinya adalah menyuplai energi untuk aktivitas sel tubuh. Kadar gula darah normal memiliki batasan tertentu. Kadar gula […]
Kesehatan
Perhatikan Hal-Hal Berikut Ini Sebelum Memilih Klinik Kecantikan
Mungkin sekarang ini, anda tidak akan sulit lagi ketika akan melakukan perawatan untuk mendapat kulit wajah yang sehat dan juga cantik. Hal ini dikarenakan klinik kecantikan sangat mudah ditemukan dimana saja. Akan tetapi apabila seiring dengan banyaknya klinik tersebut, maka anda harus lebih teliti lagi dalam memilih klinik untuk mempercantik wajah tersebut. karena siapa tahu […]
Perawatan Wajah Agar Tampil Cantik
Kecantikan merupakan dambaan setiap wanita. Berbagai hal dilakukan untuk mempertahankan kecantikannya. Hal tersebut dilakukan dengan melakukan berbagai perawatan baik secara tradisional maupun modern. Perawatan kecantikan dilakukan oleh seorang perawat kecantikan maupun dokter kecantikan. Pada zaman modern seperti saat ini, hadir berbagai tempat perawatan kecantikan. Hal tersebut tentunya berbanding lurus dengan diperlukannya jasa dokter kecantikan, sehingga […]
Cara Membuat dan Menjaga Tubuh Menjadi Ideal
Wanita dan pria mempunyai keinginan untuk mempunyai sebuah tubuh yang ideal agar terlihat cantik kalau wanita sedangkan terlihat maco atau gagah kalau pria. Tubuh yang ideal alias langsing atau slimming ini menjadi harga mati bagi para wanita karena dengan memiliki tubuh yang langsing menjadi sebuah impian bagi setiap wanita. Berbagai cara untuk mendapatkan tubuh yang […]
Cara Merawat Kulit Dengan Tomat
Memiliki tubuh cantik tentu adalah idaman bagi semua wanita yang ada di muka bumi ini. tentu untuk membuat wajah cantik itu memerlukan perawatan yang benar dan baik. oleh sebab itu jika tidak bisa merawat dengan sendiri maka kita harus pergi ke dokter kecantikan. apalagi jika kita yang berada di daerah Jakarta tentu kita harus pergi […]
Serba Serbi Kebotakan Rambut Pada Pria
Kebotakan kini menjadi hal yang tak asing lagi di kalangan pria. Bahkan, kini banyak pria yang mulai mengalami kebotakan sejak usianya kurang dari 30 tahun. Lain halnya dengan pria, umumnya wanita lebih tekun menggunakan kosmetik herbal untuk menjaga kesehatan rambutnya. Maka, tak heran bila risiko kebotakan lebih tinggi terjadi pada kaum pria. Penyebab Kebotakan Pada […]